MEDIAEKSPRES.id- Menjadi YouTuber terkenal atau ber pendampatan yang melimpah, tentu saja bukan jalan yang mudah. Banyak hal yang harus dilakukan dan juga butuh langkah atau cara yang tidak mudah. Banyak orang berbondong-bondong ingin menjadi youtubers dengan raupan penghasilan yang tinggi, hal itu menjadi daya tarik bagi semua kalangan tua maupun muda.
Namun tentu menjadi youtubers bukan hanya membuat video dan menguploadnya, namun berbagai kiat-kiat untuk menjadi seorang youtber profesional harus di pahami.
Misalnya, membuat konten sesuai minat kemampuan kita, baik dari segi enggel maupun editing video, hal tersebut salah satu penunjang untuk mendapatkan penonton yang banyak, dan jumlah subscribe, sebagai prasyarat channel youtube dapat termonetisasi oleh youtube itu sendiri.
Selian itu, hal yang utama, agar channel kita dapat berkembang yaitu, Konsisten. konsisten menyajikan konten yang menarik dan berkualitas dari waktu ke waktu. Seperti yang dilakukan para deretan artis ini yang menjadi youtubers dan penyajian konten yang menarik sehinnga berpendapatan yang jumlahnya fantastis. Berikut deretan artis sebagai youtuber berpenghasilan tinggi.
- Raffi Ahmad dan Nagita Slavina channel yotuber (Rans Entertainment) Raffi ahmad, bergabung pada dunia youtube sejak tanggal 27 desember 2015, memiliki Jumlah subscribers sebanyak 21,1 juta. penontonnya per setiap upload video kisaran ratusan ribu hingga jutaan penonton. pendapatan per bulan dari data sosial blade per tanggan 10 Agustus 2021 mencapai 28.500 dollar AS hingga 455.700 dollar AS atau setara Rp 409 juta hingga Rp 6,544 miliar. (14.383).
- Deddy Corbuzier memiliki subscribers 15,3 juta, bergabung di chanel yotube pada 8 Desember 2019. Penontonnya pada setiap video yang ia upload menapai jutaan. Perkiraan pendapatan per bulannya dari data sosial blade per tanggal 10 Agustus 2021 mencapai 23.500 dollar AS hingga 375.300 dollar AS atau setara Rp 338 juta hingga Rp 5,39 miliar rupiah kurs (14.383).
- Baim Wong dan Paula Verhoeven nama channelnya (Baim Paula) bergabung di dunia youtube sejak 4 Juni 2016, memiliki Jumlah subscribers sebanyak 19,2 juta perkiraan pendapatan per bulan dari data sosial blade per tanggan 10 Agustus 2021, mencapai 15.500 dollar AS-248.300 dollar AS setara Rp 222 juta – Rp 3,566 miliar. Kurs (14.383).4. Atta Halilintar dengan nama channelnya (AH) bergabung di dunia youtube pada tangaal 26 januari 2014 memiliki Jumlah subscribers sebanyak 27,7 juta perkiraan pendapatan per bulannya dari data sosial bladde pertanggal 10 Agustus 2021 kisran 10.900 dollar AS hingga 174.400 dollar AS setara Rp 156 juta hingga Rp 2,5 miliar. Kurs (14.383)
5. Ria Ricis memiliki nama channel (Ricis Official) bergabung di dunia youtube pada tangaal 15 januari 2016 dengan memiliki Jumlah subscribers sebanyak 26,2 juta. Perkiraan perdatannya perbulan dari data sosial blade per tanggal 10 agustus 2021 kisaran 7.400 dollar AS hingga 118.300 dollar AS setara Rp 106 juta – Rp 1,7 miliar. Kurs (14.383).
Diolah dari berbagai sumber
Editor : Mediaekspres.id
Video ;
Comment